Menggosok Gigi

Peralatan:

  • Sikat gigi
  • Pasta gigi
  • Air

Cara melakukan:

  1. Berikan contoh pada anak cara menggosok gigi yang benar.
  2. Minta anak untuk mengikuti gerakan menggosok gigi.

Tujuan kegiatan:

  1. Melatih motorik halus anak pada saat memegang sikat dan melakukan gerakan gosok gigi
  2. Membantu anak mempelajari beberapa pengucapan (m, a, i)
  3. Menstimulasi gerakan refleks pada anak
  4. Menstimulasi sistem pendengaran anak karena pada saat menggosok gigi rahang bagian bawah bergerak dan merangsang otot serta syaraf di daerah sekitar rahang. **

Leave a comment